Enable Cam2api Dan Instal Gcam Tanpa Root Asus Zenfone Max M2

Assalamualaikum wr,wb [AndroidL1412]


Langkah-langkah:
* download driver usb berikut di PC
* ekstrak file tersebut lalu install & jalankan (biarin app nya kebuka) lalu
* aktifkan USB Debugging di Developer Option (cara mengaktifkan Developer Option ente buka : Setelan -> Sistem -> Tentang Ponsel -> ketuk 7x di Nomor Pengembang,, nanti menu Developer Option nya muncul di Setelan -> Sistem -> Opsi Developer)
* setelah usb debugging aktif, colokkan ke PC, tekan REFRESH di aplikasi APK Installer diatas td lalu install driver yg muncul (usb debugging supaya hp kebaca di instalasi driver td)
* pastikan driver selesai diinstall
* matikan hp lalu nyalakan & masuk ke mode fastboot di ZMPM2 (tahan tombol power + volume up)
* setelah dlm mode Fastboot, sambungkan hp agan ke PC/Laptop
* download minimal ADB berikut, klik --> disini lalu install/ekstrak di Drive C:\
* tekan Shift + klik kanan dimana aja didalem folder ADB tadi, lalu pilih Open Command Prompt Here (utk win 10 user, silahkan ganti default Powershell ke CMD )
* lalu ketik “ fastboot devices “ (pastikan device telah terdeteksi di CMD, ditandai dgn muncul kombinasi angka)
* lalu ketik “ fastboot oem enable_camera_hal3 true “ & tekan enter lalu ketik “ fastboot reboot “ & tekan enter lagi
* done & device akan restart
* cek fitur kamera hp agan dgn aplikasi “camera manual compatibility” download di Playstore

SUMBER:
* http://forum.xda-developers.com
* http://t.me/ASUS_X00TD?f
* https://www.facebook.com/notes/asus-zenfone-max-pro-m1-indonesia/cam2api-enable-tanpa-roottanpa-ubl
Asus Zenfone Max M2 | Pro M2 Indonesia

Link Download :
File NameSizeLink Download
Gcam Update+ MBGoogle Drive
Usb driver Asus+ MBGoogle Drive

Ok! Sekian teman postingan yang bisa saya informasikan
SEMOGA BERMANFAAT ^_^
Dan Terima Kasih atas kunjungannya
Wassalamualaikum wr.wb.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar